Kamis, 02 Juli 2015

Cara Menghitung Ketinggian Antena


1. Buka Google Earth
2. Tuliskan/ketikan nama daerah yang akan di tandai.


3.Misalkan BLC Telkom - KPLI Klaten - Klaten Tengah, Klaten


4. Lalu klik "Add Placemark" (berbentuk seperti paku hias) untuk memberi lokasi yang akan kita tandai.

5. Isikan kotak Name pada gambar dibawah, diberi nama  BLC Telkom - KPLI Klaten - Klaten Tengah, Klaten Setelah itu klik OK.

6.Langkah yang sama seperti no 4 klik "Add Placemark".

7. Untuk lokasi kedua saya beri contoh tempatnya SMP N 2 KLATEN.Isikan pada kotak seperti di gambar.Kemudian klik OK.

8. Setelah itu klik pada icon "Show Ruler"(berbentuk seperti penggaris). Kegunaan-nya untuk mengetahui jarak dari tempat kita berada ke tempat tujuan.(Buatlah catatan dalam"Notepad" Map Length, Ground Length dan Heading)

9. Pada kotak name isikan "BLC TELKOM KLATEN to SMP N 2 KLATEN", dan pada kotak "Description" isikan hasil catatan yang dibuat di NOtepad tersebut.

10. Untuk menghitung tinggi antena yang akan kita buat, kita buka di web browser kita di

11. Setelah anda masuk website nya isikan nilai parameternya



Frekuensi : 2400 Mhz ( Frekuensi yang di gunakan ) 
Jarak : 1.12 km ( Jarak dari BLC ke SMP N 2 KLaten )
Asumsi Tinggi Penghalang Rata-Rata : 15 meter 
12.  Lalu klik hitung.

13. Dan hasil perhitungan-nya akan muncul

14. Jari-jari Fresnel Zone                 : 5.92 meter
      80 % fresnel zone                 :        4.73 meter
      Tinggi lengkung bumi                 :  0.02 meter
      Tinggi antena minimum yang disarankan : 19.76 meter


SEMOGA BERMANFAAT :D



Related Posts:

  • Konfigurasi di Debian (Mengatur Time And date (ntp) di Proxmox)1. Login pada debian anda dan masukan passwordnya. 2.Masuk pada bagian interfaces-nya dengan perintah #nano /etc/network/interfaces. 3, Pada tulisan allow-hotplug diganti auto, kemudian ctrl+o dan ctrl+x. 4… Read More
  • Instalasi CMS Formulasi Melalui Putty Langkah-langkah instalasi CMS formulasi: 1. Masuk dan login Putty. 2. Download formulasi klik kanan "copy lin location" kembali ke putty ketikkan "wget klik kanan" 3. Masuk ke folder " cd /var/www/html/". 4. Masuk k… Read More
  • Instalasi MonitorixMonitorix adalah free open source, ringan alat monitoring sistem yang dirancang untuk memantau layanan dan sumber daya sistem sebanyak mungkin. Telah dibuat untuk digunakan di bawah produksi Linux / UNIX server, n… Read More
  • Cara Memanjat Tower Dengan Baik (SOP dan K3) p { margin-bottom: 0.1in; line-height: 120%; }Untuk kedalaman tanah saat mendirikan tower, jika tanah bergerak maka kedalaman tanah mencapai 1 meter dan di atasnya di blok mengggunakan semen. B. SOP Briving terlebih da… Read More
  • Mengenal WordPress WordPress adalah sebuah aplikasi sumber terbuka (open source) yang sangat populer digunakan sebagai mesin blog (blog engine). WordPress dibangun dengan bahasa pemrograman PHP dan basis data (database) MySQL. PHP dan MySQL,… Read More

0 komentar:

Posting Komentar